Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Peringati Kenaikan Isa Almasih, Ini 3 Destinasi Wisata Religi di Indonesia

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Kamis, 10 Mei 2018 |13:35 WIB
Peringati Kenaikan Isa Almasih, Ini 3 Destinasi Wisata Religi di Indonesia
Larantuka (Foto: Florestourism)
A
A
A

Gua Maria Lembah Karmel

 

(ilustrasi: intagram)

Nah, bagi Anda yang berdomisili di Jakarta dan sekitarnya, objek wisata yang satu ini mungkin bisa menjadi alternatif terbaik untuk melewatkan masa liburan yang singkat. Terletak di kawasan Lembang, Bandung, Gua Maria Lembah Karmel pada awalnya merupakan tempat pertapaan Romo Yohanes ketika pindah dari pertapaan sebelumnya di Ngadireso, Malang. Meski kini Lembah Karmel dikenal sebagai salah satu objek wisata religi, namun keindahan alam yang ada di sekitarnya tidak dapat dipandang sebelah mata. Tempat ini dikelilingi bunga serta pepohonan yang rindang dengan hembusan hawa sejuk yang menenangkan hati dan jiwa. Jika tertarik untuk menyambanginya, Gua Maria Lembah Karmel dibuka setiap hari pukul 6.00 - 16.00 WIB. Jadwal misa: Senin-Jumat pukul 6.30 WIB, Sabtu pukul 17.45 WIB, dan Minggu pukul 08.00 WIB.

(Fakhri Rezy)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement