Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ingin Berbusana Santri Tapi Tetap Stylish? Gaya ala Teuku Wisnu Bisa Jadi Inspirasi

Pradita Ananda , Jurnalis-Minggu, 22 Oktober 2017 |13:25 WIB
Ingin Berbusana Santri Tapi Tetap Stylish? Gaya ala Teuku Wisnu Bisa Jadi Inspirasi
Gaya santri ala Teuku Wisnu (Foto:Instagram)
A
A
A

BACA JUGA:

Tampil di JFW 2018, The F Thing Bawa Nuansa Baru Gaya Street Fashion Generasi Millenial

Gamis

Busana gamis selama ini identik hanya sebagai busana Muslim untuk kaum Ibu. Eits jangan salah! Busana gamis Muslim pun juga ada yang diperuntukkan bagi pria. Contohnya yang dikenakan oleh Teuku dan sang putra, Adam. Gamis putih polos model lengan panjang dengam zipper dan kancing di bagian depan yang memudahkan ketika sedang dipakai bisa jadi inspirasi tidak hanya saat merayakan Hari Raya keagamaan loh, tapi bisa juga dikenakan sebagai outfit untuk beribadah shalat Jumat, ataupun untuk acara syukuran dan pengajian. Simpel, santun namun tetap terlihat trendi.

 

(Santi Andriani)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement