Feminin
(Foto: Glamradar)
Ingin bergaya feminin yang manis namun tidak berlebihan? Maka pilihan untuk memasangkan jaket jeans dengan dalaman seperti kemeja kotak-kotak berwarna cerah atau T-shirt bermotif garis-garis, yang di mix and match dengan rok mini bermotif atau polos namun berwarna cerah yang eye catching adalah tindakan yang tepat.
Sophisticated