Berponi tidak identik dengan rambut pendek, Anda juga bisa tetap berambut panjang. Gaya rambut Yura Yunita, misalnya, yang mengandalkan poni sebatas alis tebalnya dalam setiap penampilan.
Acha Septriasa
Lama tak terlihat, kini Acha Septriasa memangkas poni rambutnya menjadi lebih pendek. Sementara, sisa rambut lainnya tetap dibiarkan panjang. Terlihat lebih fresh, ya?
(Dinno Baskoro)