JAKARTA - Lisa BLACKPINK sukses mencuri perhatian publik dalam DEADLINE World Tour di Bangkok pekan lalu. Penampilannya stunning di tanah kelahirannya, Thailand.
Ada sejumlah performa yang ditampilkan Lisa. Salah satu gebrakan dalam hal tampilan, Lisa memukau penggemarnya dengan outfit seni bela diri tradisional Thailand, Muay Thai. Dengan detail busana yang menggambarkan kostum petarung.
Gaya panggung pada momen itu menggabungkan elemen tradisional dengan modern. Lisa tetap sporty, feminim namun tetap menjunjung budaya lokal.
Rencananya BLACKPINK juga akan menggelar konser di Jakarta, pada 1 dan 2 November 2025. Jennie, Lisa, Jisoo dan Rose akan konser selama di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK).
Berikut ini 5 Potret Lisa BLACKPINK :
1. Potret Lisa dengan Jubah Emas