YouTuber Ishowspeed Konsumsi Beras Kencur saat ke Yogyakarta, Ini Manfaatnya bagi Kesehatan

Annastasya Rizqa, Jurnalis
Minggu 22 September 2024 01:00 WIB
Manfaat jamu beras kencur bagi kesehatan. (Foto: Freepik.com)
Share :

Khasiat beras kencur juga dapat mengarasi rematik, hingga nyeri otot. Prof. Mangestuti juha mengatakan beras kencur dapat mengurangi gangguan pernapasan bila dikonsumsi dengan baik dan benar.

“Masyarakat Malaysia juga mengonsumsi beras kencur untuk mengatasi masalah nyeri lambung dan gangguan pencernaan,” katanya.

Untuk menikmati jamu ini, Anda bisa membuatnya di rumah. Caranya pun mudah dan bisa Anda konsumsi dengan nikmat. Bahan-bahan untuk membuat beras kencur ini juga mudah ditemui sehingga bisa Anda nikmati di rumah.

(Leonardus Selwyn)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya