Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, Anda bisa melakukan 2–3 set squat setiap hari dengan masing-masing set terdiri dari 15–20 kali gerakan.
Bagi pemula, jika merasa sulit menjaga tumit tetap di lantai, Anda bisa menggunakan selimut terlipat atau balok yoga sebagai alat bantu. Ini akan membantu menjaga keseimbangan hingga tubuh terbiasa dengan pose tersebut.
Gerakan ini dapat memberikan pengaruh besar pada kesehatan tubuh dan pikiran, sehingga layak untuk dijadikan bagian dari rutinitas harian Anda.
(Leonardus Selwyn)