4 Visual Gaya Lisa BLACKPINK Jadi Model Bunglon

Syifa Fauziah, Jurnalis
Rabu 14 Agustus 2024 17:26 WIB
4 Visual Gaya Lisa BLACKPINK Jadi Model Bunglon (Foto: Soompi)
Share :

PESONA Lisa BLACKPINK sebagai idol kelas dunia memang tak diragukan lagi. Selain aktif di musik dan bahkan kini merambah ke akting,  Lisa juga makin eksis di dunia fesyen dan modelling. Salah satunya dengan banyak terlibat pemotretan dengan brand dan juga majalah kenamaan.  

Seperti baru-baru ini Lisa terlibat dalam pemotretan dengan Elle Magazine USA, iddapuk menjadi model cover untuk edisi September 2024 dan tampil  bak bunglon tetap memukau dengan berbagai tema. Penasaran seperti apa? Berikut ulasannya, dikutip dari dari Instagram @lalalalisa_m, Rabu (14/8/2024)

1. Biker gahar: Potret  pesona Lisa jadi biker gahar di atas motor, mengenakan bustier top bling-bling dipadukan dengan jeans oversized dan high boots. Lisa terlihat seperti biker cantik  dengan rambut panjang berponi dan makeup tebal.

2. All black: Di tema ini, Lisa terlihat duduk di tepi ranjang memakai outfit serba hitam.

 memakai mini dress dipadukan dengan high boots. Paras pelantun hits Money ini terlihat memesona, ditambah rambut berponinya yang bikin menggemaskan.

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya