Kasus Diabetes Melitus Anak Melonjak di Indonesia, IDAI: Alarm bagi Pemerintah dan Orangtua!

Wiwie Heriyani, Jurnalis
Jum'at 02 Agustus 2024 04:00 WIB
Kasus diabetes melonjak di Indonesia. (Foto: Freepik.com)
Share :

Akhir-akhir ini, berbagai studi melaporkan peningkatan kasus DM tipe-2 pada anak. Faktor risiko yang dilaporkan antara lain obesitas, genetik, etnik, serta riwayat DM tipe-2 di keluarga.

Gejala diabetes anak seringkali tidak khas, sehingga banyak pasien diabetes datang dan pertama kali terdiagnosis dalam keadaan Ketoasidosis Diabetikum (KAD), kondisi yang ditandai dengan keadaan sesak serta kadar gula darah yang tinggi dan membahayakan nyawa.

(Leonardus Selwyn)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya