5 Cara Jaga Kesehatan di Tengah Panas Ekstrem

Leonardus Selwyn Kangsaputra, Jurnalis
Minggu 30 Juni 2024 08:00 WIB
Tips jaga kesehatan di tengah panas ekstrem. (Foto: Freepik.com)
Share :

5. Gunakan sunscreen sebelum beraktivitas

Penggunaan sunscreen menjadi salah satu hal yang wajib dilakukan sebelum beraktivitas di luar ruangan selama cuaca panas yang ekstrim ini. American Academy of Dermatology (AAD) merekomendasikan untuk memilih sunscreen dengan SPF 30 atau lebih tinggi.

Anda juga bisa memilih sunscreen yang tahan air dan menawarkan perlindungan dari sinar UVA dan UVB. AAD juga menyarankan penggunaan kembali setiap dua jam, dan segera setelah berenang atau berkeringat.

(Leonardus Selwyn)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya