Selain itu, olahraga pound fit juga dinilai lebih unik dan menyenangkan karena menggabungkan elemen-elemen musik, kebugaran, dan energi dalam latihan ketukan yang intens.
Pound fit juga menawarkan kombinasi gerakan ketukan drumming dan gerakan kebugaran untuk menciptakan pengalaman olahraga yang penuh semangat dan memikat.
“Di sini kita tuh lebih ke teriak-teriak gitu loh, jadi energinya lebih terasa banget. Lebih Core, ke perut, lebih ke paha, balance,” katanya.
(Leonardus Selwyn)