Viral Produk Es Krim Mengandung Logam dan Plastik, Pakar Kesehatan Ungkap Bahayanya

Devi Pattricia, Jurnalis
Rabu 24 April 2024 16:00 WIB
Es krim berbahaya. (Foto: IST)
Share :

Menurut dr. Dicky sistem kekebalan tubuh anak juga bisa terganggu. Sehingga kondisi ini bisa membuat anak lebih mudah terserang bakteri ataupun virus yang beredar. Maka sebaiknya, bagi konsumen yang sudah terlanjur membelinya, sebaiknya produk es krim Magnum Almond tidak dikonsumsi.

“Selain itu juga ada berpotensi gangguan fungsi organ tubuh lain, seperti ginjal dan sistem saraf. Tapi tergantung jenis logamnya yang ditentukan. Paparan logam ke plastik ini bisa mengganggu sistem kekebalan tubuh. Anak lebih rentan terhadap infeksi dan penyakit,” tutur dr. Dicky.

(Leonardus Selwyn)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya