Pakar Imbau Masyarakat Gunakan Puasa Ramadan sebagai Momentum Hidup Sehat Tanpa Rokok

Masya Hanifa Putri, Jurnalis
Senin 25 Maret 2024 20:00 WIB
Puasa ramadan jadi momentum untuk berhenti merokok. (Foto: Freepik.com)
Share :

Artinya, puasa Ramadan ini kita dapat momentum hidup sehat tanpa rokok. Dan karena rokok merusak kesehatan maka kita dapat momentum juga menjauhi kebiasaan buruk yang merugikan kesehatan. Oleh karena itu, penting bagi umat Islam untuk mempertimbangkan keputusan untuk merokok saat berbuka puasa.

"Tidak hanya bertentangan dengan nilai-nilai agama dan kesehatan pribadi, tetapi hal ini juga merupakan momentum yang tepat untuk berhenti merokok dengan melatih kebiasaan berpuasa setiap hari," katanya.

Sebagai gantinya, sebaiknya gunakan bulan Ramadan ini sebagai kesempatan untuk ibadah serta membersihkan diri dari kebiasaan buruk. Selain itu penting untuk mendekatkan diri kepada Allah dengan perbuatan-perbuatan yang baik dan bermanfaat bagi diri kita dan orang lain.

(Leonardus Selwyn)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya