Penampilan Siti Atikoh Dipuji Emak-Emak Manado: Ibu Atikoh Awet Muda!

Annastasya Rizqa, Jurnalis
Selasa 16 Januari 2024 20:29 WIB
Penampilan Siti Atikoh dipuji emak-emak Manado. (Foto: MPI/ Anastasia Rizqa)
Share :

“Berwibawa, ibu Atikoh awet muda,” ucap emak-emak.

Wajah bahagia pun begitu terpancar dari para ibu-ibu ini. Atikoh juga selalu menebar senyuman hangat kepada masyarakat. Atikoh pun dengan ramah menyambut ajakan foto bersama ini dengan penuh senyuman hangat.

Sebagai informasi, Siti Atikoh akan melakukan sejumlah kegiatan di Kota Manado pada 16-17 Januari 2024. Kedatangannya langsung disambut oleh tarian Kabasaran, Minahasa.

Atikoh pun turut melemparkan senyuman hangat pada masyarakat. Sebelumnya, Siti Atikoh telah melakukan safari politik dengan mengunjungi sejumlah daerah. Diantaranya, Jawa Barat, Jawa Tengah, Lampung hingga Sumatera Selatan.

(Leonardus Selwyn)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya