60 Persen Terumbu Karang di Kepulauan Seribu Rusak, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kiki Oktaliani, Jurnalis
Kamis 26 Oktober 2023 20:37 WIB
Transplantasi terumbu karang salah satu upaya mengatasi kerusakan terumbu karang di Kepulauan Seribu. (Foto: MPI/Kiki)
Share :

“Ini juga sebagai bentuk upaya kita dalam meningkatkan kembali produktivitas perikanan yang telah hilang, akibat rusaknya terumbu karang di Kepulauan Seribu sehingga dengan adanya program ini bisa meningkatkan produktivitas ikan dan ekonomi masyarakat lagi,” tambah Hermansyah.

Mengingat pentingnya peran terumbu karang, inilah yang mendorong PT Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG Tbk (Sinarmas MSIG Life) dan PT Asuransi MSIG (MSIG Indonesia) mewujudkan komitmennya dalam mendukung hidup yang lebih berkualitas melalui (CSR) yang berfokus pada kelestarian keanekaragaman hayati laut dan kehidupan masyarakat sekitar.

Bekerjasama dengan Smiling Coral Indonesia, kedua Perusahaan melakukan transplantasi 100 media terumbu karang dan penanaman mangrove di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya