5 Fakta Menarik Belut Listrik, Predator Puncak Sangat Mematikan di Sungai Amazon

Yesica Kirana, Jurnalis
Rabu 30 Agustus 2023 09:00 WIB
Belut listrik. (Foto: tnaqua.org)
Share :

Sengatan Listrik membentuk Radar

Sebuah studi mengenai denyut listrik yang dilepaskan oleh belut listrik mengungkapkan, bahwa terdapat tiga jenis belut yang berbeda.

Setelah memberikan sengatan listrik pada mangsanya, belut akan mengikuti medan listrik seperti radar, membidik mangsanya yang sudah tidak berdaya tanpa menggunakan penglihatan atau sentuhan.

Belut listrik menggunakan strategi cerdas untuk menangani mangsa yang besar dan menantang, di mana mereka akang melingkar di sekeliling musuh, dan memegang mangsa di dekat ekor mereka.

 

Strategi ini menggandakan aliran listrik dan mampu diterima mangsanya. Meskipun belut listrik dapat mencapai panjang tubuh hingga 8 kaki, hanya 20% dari panjang tersebut yang berisi organ vital mereka.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya