TransJakarta
TransJakarta menjadi salah satu transportasi yang kerap jadi pilihan warga Jakarta.
Tarif TransJakarta sendiri cukup murah dengan membayar Rp3.500 untuk sekali jalan.
Bus Transjakarta (Okezone.com/Heru)
Penumpang tidak dikenakan biaya tambahan saat transit di halte bus yang sudah disediakan.
Transportasi satu ini memiliki 13 koridor dengan jam operasional 05.00-22.00 WIB.
(Salman Mardira)