Wuihh... 48.248 Wisatawan Pelesiran ke Kawah Putih, Turis Asing Dominan Asal Malaysia

Antara, Jurnalis
Kamis 04 Mei 2023 13:01 WIB
Kawasan wisata Kawah Putih, Ciwidey, Kabupaten Bandung, Jawa Barat ramai wisatawan (Foto: ANTARA/Ricky Prayoga)
Share :

Sementara untuk kunjungan wisatawan mancanegara, yang terbanyak terjadi pada H+5 lebaran tanggal 27 April 2023 dengan 30 wisatawan mancanegara, yang disusul pada H+6 lebaran tanggal 28 April 2023 dengan 29 wisatawan asing.

Untuk wisatawan mancanegara terbanyak, dijelaskan oleh Dudung, adalah dari Malaysia, sementara untuk wisatawan nusantara adalah yang berasal dari Bandung, Jabodetabek, serta beberapa dari Sumatera.

"Wisatawan asing kebanyakan dari Malaysia, sementara kalau nusantara jika dilihat dari plat kendaraannya di awal libur lebaran itu dari Jabodetabek, di akhir-akhir liburan itu dari Bandung Raya," ucap Dudung.

Lalu lintas di jalur wisata Ciwidey, Kabupaten Bandung, Jawa Barat terpantau kerap terhambat tiap musim liburan.

Kepadatan dan antrean kendaraan, dijelaskan pihak kepolisian, akibat beberapa faktor seperti pasar yang ramai oleh parkir dan masyarakat, sehingga jalan menyempit.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya