5 Spot Ngabuburit Asyik di Lombok, Suguhkan Pemandangan Alam Cantik Epic Banget!

Wiwie Heriyani, Jurnalis
Senin 03 April 2023 17:03 WIB
Bukit Merese, Lombok, NTB (Foto: Dimitrius Julius)
Share :

4. Bukit Merese

Bukit Merese menjadi salah satu spot ngabuburit selanjutnya yang tak boleh dilewatkan.

Bukit ini terkenal sebagai lokasi epik untuk memandangi matahari terbit dan terbenam.

Siapa pun ingin membuktikan keindahan panorama yang ditawarkan dari atas bukit ini. Karenanya, lokasi ini tak pernah dilewatkan oleh traveler.

(Foto: dok. John Gerlits)

5. Taman Narmada

Taman Narmada yang berlokasi di Lombok Barat menjadi salah satu pilihan favorit bagi masyarakat di Pulau Lombok, mulai dari Lombok Timur hingga Kota Mataram.

Selain cocok dijadikan sebagai tempat berlibur dan melepas penat, Taman Narmada juga kerap dijadikan spot ngabuburit hingga berburu takjil.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya