5 Bahaya Vertigo, Bikin Mual dan Muntah!

Dyah Ratna Meta Novia, Jurnalis
Senin 13 Maret 2023 17:18 WIB
Vertigo (Foto: The independent)
Share :

4. Gangguan pendengaran: Bunyi dering di telinga atau gangguan pendengaran.

5. Gangguan penglihatan: Vertigo bisa membuat gangguan pergerakan bola mata jadi tak normal atau menyentak (nistagmus) hingga jadi berpenglihatan ganda alias melihat sesuatu serba dobel.

Hal ini bisa berlangsung selama beberapa menit hingga jam, dan bisa terjadi secara terus menerus (kronis) atau hilang timbul. Disarankan untuk segera memeriksakan diri ke dokter, jika memang gejala vertigo ini sudah sering dirasakan atau dirasa sudah menganggu mobilitas dan aktivitas sehari-hari.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya