5 Kota Ramah Muslim di Eropa, Cocok Dijelajahi saat Ramadan

Andaru Danurdana, Jurnalis
Rabu 15 Februari 2023 12:01 WIB
Hagia Sophia, ikon pariwisata Kota Istanbul, Turki (Foto: Instagram/@visitistanbul)
Share :

4. Barcelona

Kota ramah muslim di Eropa yang keempat yakni Barcelona. Terletak di Spanyol, Barcelona dikenal tak hanya berkat sepak bola dan arsitekturnya, tapi juga berkat keramahan penduduknya terhadap kaum muslim.

Punya banyak restoran halal khas Mediterania, Asia, dan Timur Tengah, Barcelona juga merupakan rumah dari Masjid Tarek ibn Zayed yang terkenal.

(Foto: Instagram/@marine_bleunven)

5. Roma

Kemudian destinasi terakhir adalah Roma. Sejak tahun 2015, Italia diketahui mengalami peningkatan jumlah warga muslim; maka dari itu tak heran jika beberapa kotanya, termasuk Roma, kini berusaha mengakomodasi dengan mendirikan beberapa restoran halal dan masjid. Bahkan, ada satu Masjid Agung Roma yang kini menjadi destinasi wisata tersendiri bagi kaum muslim.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya