Idap Panic Attack, Nunung Harus Konsumsi Obat Penenang

Hasyim Ashari, Jurnalis
Kamis 09 Februari 2023 19:30 WIB
Nunung, (Foto: Instagram @nunung63.official)
Share :

TIDAK hanya kondisi kesehatan secara fisiknya yang sedang menurun, dengan kanker payudara stadium awal yang ia idap. Pelawak senior Nunung juga tengah menghadapi sakit lainnya, terkait kondisi kesehatan mentalnya.

Menjadi tamu di konten Youtube milik Denny Sumargo, komedian yang terkenal dengan nama Nunung Srimulat tersebut mengaku mengidap panic attack.

Kepada Denny Sumargo, Nunung tak menampik sampai harus minum obat penenang yang diberikan oleh psikiater. Pengakuan ini keluar saat Nunung ditanya oleh Denny, apakah sehari-harinya cenderung overthinking

"Iya, aku memang punya panic attack, “ kata Nunung, dikutip dari kanal YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo, Kamis (9/2/2023).

 

(Foto: Youtube MOP Chanel)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya