Vlogger Korea Utara Getol Bikin Konten Gaya Hidup di Pyongyang, Dituduh Settingan hingga Propaganda

Sri Latifah Nasution, Jurnalis
Jum'at 27 Januari 2023 13:02 WIB
Vlogger Korea Utara rajin bikin konten tuai kontroversi (Foto: YouTube)
Share :

Namun, masyarakat Korea Selatan sudah terbiasa dengan hal tersebut. Ironisnya, ketika dua YouTuber ini mencoba mengenalkan negaranya kepada dunia, kebanyakan negara malah tidak memiliki hak agar akses internet tidak hilang dari sana.

(Foto: YouTube/@Olivia Natasha-YuMi Space DPRK Daily)

“Faktanya jika anak gadis Korea Utara mahir berbahasa Inggris, itu artinya ia berasal dari keluarga terkemuka,” tulis seorang pengguna.

“Ironi YouTuber Korea Utara yang tidak bisa ditonton oleh anak-anak Korea Utara,” komentar pengguna lain.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya