Bahari ternyata singkatan
Mendengar kata Bahari, ingatan akan lekat pada keindahan maupun kekayaan laut. Tapi jika ini berkaitan dengan Warung Tegal atau warteg yang biasa dijumpai di banyak lokasi, Bahari sendiri merupakan singkatan.
Slogan kota Tegal terangkum dalam satu kata Bahari, yang memiliki makna Kebersihan, Aman, Sehat, dan Rapi. Jadi tak penasaran lagi kan mengenai makna Bahari di setiap warung Tegal?
(Rizka Diputra)