Secara risiko, risiko penyakit kardiovaskular seperti ini dimulai pada masa kanak-kanak, berpeluang terbawa hingga dewasa. Tekanan darah tinggi pada orang dewasa muda tidak jarang.
Remaja yang memiliki faktor risiko penyakit kardiovaskular, seperti tekanan darah tinggi, obesitas, diabetes, dan konsumsi alkohol atau garam yang berlebihan lebih cenderung memiliki faktor risiko ini saat dewasa, menempatkan dirinya pada risiko terkena penyakit jantung dan stroke yang lebih besar.
Lantas apa sih penyebab pasti kenapa orang yang usia masih muda, bisa mengalami hipertensi? Mengutip laman resmi Norton Healthcare, Minggu (15/1/2023) penyebab tekanan darah tinggi pada orang dewasa muda, nyatanya tidak selalu bisa diketahui.
BACA JUGA:Apakah Bahaya Rokok Elektrik Lebih Kecil daripada Rokok Biasa?