4 Cara Cegah Leptospirosis, Penyakit Rawan Menyerang di Cuaca Ekstrem

Pradita Ananda, Jurnalis
Kamis 29 Desember 2022 09:00 WIB
Leptospirosis mengintai di cuaca ekstrem, (Foto: Pixabay)
Share :

2. Lindungi kaki dan tangan: Wajib pakai sepatu dari karet dengan ukuran tinggi, dan sarung tangan karet bagi kelompok kerja yang berisiko tinggi tertular leptospirosis.

3. Rajin disinfeksi: Membersihkan bagian-bagian rumah, kantor, atau gedung dengan desinfektan.

4. Terapkan PHBS: Berperilaku hidup bersih dan sehat, dengan menjaga kebersihan diri dan lingkungan yang pada dasarnya bukan hanya untuk mencegah leptospirosis, tapi juga berbagai ancaman penyakit dan masalah kesehatan lainnya.

Segera lakukan pemeriksaan ke fasilitas kesehatan terdekat, apabila mengalami gejala penyakit leptospirosis seperti demam, sakit kepala, menggigil, muntah, sakit kuning, anemia dan terkadang ruam, disarankan untuk cepat-cepat mendapatkan penanganan medis profesional sedini mungkin.

 BACA JUGA:5 Buah yang Harus Dihindari Saat Minum Obat, Awas Jangan Sampai Salah!

BACA JUGA:Obat Herbal Diharap Lebih Banyak Diresepkan Dokter di Rumah Sakit

(Rizky Pradita Ananda)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya