Berburu Kuliner Kekinian di Hunger Gems Festival, Liburan Makin Seru!

Tim Okezone, Jurnalis
Jum'at 23 Desember 2022 21:31 WIB
Berburu kuliner kekinian (Foto: Instagram/@hunger.gems)
Share :

MENGISI liburan akhir tahun di Jakarta banyak event seru. Salah satunya Anda bisa kulineran di “Hunger Gems Festival”.

Acara ini digelar 23 Desember 2022-1 Januari 2023 di Senayan Park Mall. Saatnya merapat ajak teman, pasangan atau kerabat dekat.

Client Partner Meta Eliawati Flavia mengatakan, tren berburu kuliner unik ini telah menjadi sajian konten yang viral di media sosial Instagram. Banyak kuliner yang jadi konten viral dan estetik.

“Banyak masyarakat yang memanfaatkan media sosial untuk mencari rekomendasi tempat makan atau tempat nongkrong baru," ujarnya dalam keterangan tertulis.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya