Inilah Deretan Kota Termahal di Dunia, Siapkan Budget Tebal jika Ingin ke Sana!

Dita Mawanda, Jurnalis
Kamis 08 Desember 2022 05:03 WIB
Hong Kong, salah satu kota termahal di dunia (Foto: Instagram/@discoverhongkong)
Share :

4. Hong Kong dan Los Angeles

Los Angeles dan Hong Kong adalah next dua dalam daftar. Los Angeles, sebuah kota di California, Amerika Serikat yang dikenal dengan lambang Hollywood-nya sangat ikonik apalagi menjadi kediaman resmi banyak aktor terkenal. Sementara Hong Kong adalah kota dan wilayah administrasi Tiongkok, secara resmi dikenal sebagai Hong Kong.

Daerah Khusus Republik Rakyat Tiongkok ini juga berfungsi sebagai pusat negara bagi industri film dan televisi.

(Foto: Instagram/@discoverhongkong)

5. Zurich

Terakhir, Zurich merupakan ibu kota keuangan Swiss dan kota perbangkan kelas atas. Tidak heran jika sering disebut sebagai salah satu kota termahal di dunia. Kota ini juga terkenal dengan gaya hidup mewah, belanja kelas atas, dan cokelat gourmet.

Terlepas dari biaya tinggi dan kemewahannya, kota ini digolongkan sebagai salah satu kota terbaik di dunia untu ditinggali.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya