Ini Vaksin Cacar Monyet yang Dipakai di New York

Kevi Laras, Jurnalis
Senin 15 Agustus 2022 15:20 WIB
Vaksin cacar monyet (Foto: Current affairs)
Share :

Kelayakan untuk vaksinasi monkeypox dapat berubah, seiring dengan berkembangnya wabah dan berdasarkan pasokan vaksin. Lalu siapa saja yang berhak dapat vaksin cacar monyet?

-Gay, biseksual, atau pria lain yang berhubungan seks dengan pria, dan/atau transgender, gender non-conforming, atau gender non-biner

-Usia 18 tahun ke atas

-Memiliki banyak pasangan seks atau anonim dalam 14 hari terakhir.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya