Ini Rekomendasi Alat Olahraga Bagi Kaum Rebahan

Tim Okezone, Jurnalis
Jum'at 08 Juli 2022 17:25 WIB
Promo eMSHOP (Foto: eMSHOP)
Share :

2. Hyper Body Squat

Olahraga di rumah tetapi seperti suasana di tempat gym dapat dilakukan dengan menggunakan Hyper Body Squat. Alat ini dapat mengencangkan otot di seluruh tubuh khususnya otot jantung, otot kaki, otot lengan dan otot pinggang.

Bagi Anda yang ingin menjaga keseimbangan tubuh, membakar lemak, dan membantu menurunkan berat badan dapat menggunakan Hyper Body Squat sebagai alat olahraga yang nyaman.

3. De Hoom Portable Steam Sauna

Bagi orang yang jarang berolahraga dan tidak memiliki waktu, sauna bisa menjadi alternatif pengganti olahraga membakar 300-400 kalori yang setara dengan lari cepat kurang lebih selama 1-2 jam.

De Hoom Portable Steam Sauna dapat digunakan di rumah dan memiliki manfaat detoksifikasi tubuh dengan cara mengeluarkan keringat melalui pori-pori. Manfaat lainnya yaitu melancarkan peredaran darah dengan terapi uap hangat, melangsingkan badan dan menurunkan berat badan bila dilakukan rutin serta memberikan efek relaksasi bagi tubuh.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya