Tiket Naik Borobudur Rp750 Ribu Ditunda, Begini Cerita Pertemuan Ganjar dengan Luhut Pandjaitan

Tim Okezone, Jurnalis
Sabtu 11 Juni 2022 07:02 WIB
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo (Foto: Instagram/@ganjar_pranowo)
Share :

Terlepas dari pro dan kontra wacana kenaikan harga tiket naik ke area stupa Candi Borobudur, Ganjar menilai ada hikmah positif yang bisa diambil sebab banyak kelompok masyarakat yang merasa memiliki turut bersuara.

Sebelumnya, Menko Marves, Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan rencana pemberlakuan kenaikan harga tiket Candi Borobudur ditunda selama satu tahun sambil menunggu evaluasi terkait pengelolaan Candi Borobudur sedang dilakukan saat ini.

Meski begitu, Luhut menegaskan, usulan kenaikan harga tiket naik ke area stupa Candi Borobudur sudah melewati kajian, termasuk membandingkan dengan negara lain.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya