4. Sistem kekebalan tubuh lemah
Orang yang sistem kekebalan tubuhnya lemah rentan terserang berbagai penyakit, termasuk juga kaer serviks.
5. Merokok
Perempuan merokok punya risiko kena kanker serviks karena merokok dikaitkan dengan kanker serviks sel skuamosa.
6. Paparan obat pencegah keguguran
Penggunaan obat yang disebut dietilstilbestrol (DES) saat hamil mungkin meningkatkan risiko kanker serviks yang disebut adenokarsinoma sel jernih.
(Helmi Ade Saputra)