Studi: Vaksin Covid-19 Terbukti Tidak Ganggu Kesuburan Pria dan Wanita!

Muhammad Sukardi, Jurnalis
Rabu 26 Januari 2022 14:00 WIB
Ilustrasi (Foto : Timesofindia)
Share :

Baca Juga : Pakar Kesehatan: Belum Ada Vaksin Covid-19 yang Sebabkan Orang Meninggal

Senada dengan studi di atas, hasil penelitian yang dilakukan Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC) pun mengungkapkan hal yang sama.

Baca Juga : KIPI Vaksin Covid-19 pada Anak Lebih Rendah dibanding Orang Dewasa

Hasil studi diterbitkan pada 4 Januari 2022, menunjukkan bahwa tidak ditemukan peningkatan risiko kelahiran prematur atau berat badan rendah pada bayi yang dilahirkan dari orangtua yang divaksin Covid-19.

"Tidak ada peningkatan risiko keguguran pada kehamilan dari pasangan yang divaksin Covid-19. Selain itu, tidak ditemukan masalah keamanan pada ibu hamil yang divaksinasi di akhir kehamilan atau pada bayi mereka," papar laporan CDC.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya