15 Oleh-oleh Khas Pangandaran Jawa Barat Paling Enak, Sayang Banget Kalau Tak Diborong

Ahmad Haidir, Jurnalis
Senin 22 November 2021 19:06 WIB
Ilustrasi seafood (dok Freepik)
Share :

11. Sawo

Pohon sawo juga tumbuh subur di Pangandaran selain Kelapa dan Petai, sehingga buah yang satu ini sangat mudah dijumpai di wilayah pemekaran Ciamis ini.

12. Ikan Teri

Ikan kecil ini banyak ditemukan di laut Pangandaran.

13. Kaos Pantai

Sudah berkunjung dan menikmati keindahan pantai di Pangandaran? Jangan lupa untuk membeli kaos pantai setempat sebagai oleh-oleh sekaligus kenang-kenangan.

14. Cumi-cumi

Selain ikan dan udang, produk yang bisa dijadikan oleh-oleh khas pangandaran adalah cumi-cumi yang bisa kamu dapatkan dengan segar langsung dari nelayan setempat.

15. Kerajinan Kerang

Sebagai daerah laut, masyarakat Pangandaran terkenal dengan kerajinan kriya nya yang terbuat dari hasil laut seperti kerang.

Kerajinan kerang Pangandaran juga sudah cukup terkenal dengan produk olahan seperti kalung, hiasan meja, bahkan pigura yang tentu nya cocok untuk dijadikan oleh-oleh selepas dari Pangandaran.

(Kurniawati Hasjanah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya