4 Manfaat Puasa bagi Kesehatan Tubuh di Bulan Ramadhan

Helmi Ade Saputra, Jurnalis
Sabtu 10 April 2021 18:31 WIB
Ilustrasi (Foto : Freepik)
Share :

Menjauhkan stres


Ada makna spiritual saat Ramadhan bagi setiap Muslim yang berpuasa. Misalnya, orang-orang berusaha mengendalikan dirinya dan banyak membantu satu sama lain. Hal ini akan membangun rasa damai dan ketenangan, sehingga terhindari dari stres.

Membantu atasi kecanduan

Kecanduan bisa datang dalam segala bentuk, tetapi Ramadhan memberi kesempatan untuk menguranginya. Hal ini karena bulan Ramadhan mengajarkan untuk menahan diri sepanjang hari. Sehingga, mungkin Anda akan berpikir bahwa mengatasi kecanduan tidak sulit.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya