Jil Sanders Gandeng UNIQLO Luncurkan Summer Collection

Highend, Jurnalis
Selasa 23 Februari 2021 19:03 WIB
Jill Sanders. (Foto: picturealliance/dpa)
Share :

Kolaborasi 2020 – 2021 merupakan kolaborasi berkelanjutan di antara kedua fashion giants ini. Sanders sendiri telah comeback pada tahun 2009 di dunia fashion dengan menggandeng UNIQLO untuk menciptakan sebuah lini fast fashion berkualitas tinggi.

Di tahun 2011, Jil Sanders pernah resmi mengakhiri koleksi J+ sebelum secara mengejutkan kembali merilisnya pada tahun lalu.

Ingin tahu lebih lanjut tentang first class Lifestyle, silakan klik HighEnd-Magazine.

(Martin Bagya Kertiyasa)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya