Selebgram Abdul Kadir Ditangkap Polisi Terkait Narkoba, Ini Efek Sabu terhadap Otak

Helmi Ade Saputra, Jurnalis
Senin 01 Februari 2021 09:25 WIB
Selebgram Abdul Kadir (Foto : Instagram/@d_kadoor)
Share :

Candu sabu ini dapat membuka peluang risiko stroke dan menyebabkan kerusakan permanen pada otak. Sebuah penelitian menunjukkan, insiden terjadi pada pasien Parkinson, yang mana masa lalu mereka adalah pengguna sabu.

Melansir laman laman Drugabuse, secara ringkas berikut kondisi yang dialami pecandu narkoba akibat penyalahgunaan sabu.

- Kecanduan

- Psikosis (paranoia, halusinasi, aktivitas motorik berulang)

- Defisit kemampuan berpikir

- Mudah teralihkan

- Hilang ingatan

- Agresif dan melakukan kekerasan

- Gangguan suasana hati

- Masalah gigi yang parah

- Penurunan berat badan

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya