Begini Transformasi Penampilan MYD 'Video 19 Detik' dari Masa ke Masa

Pradita Ananda, Jurnalis
Rabu 06 Januari 2021 17:39 WIB
MYD (Foto: Inst MYD)
Share :

Seiring pertambahan usia, terlihat tak hanya potongan model rambut dan wajah saja yang berubah. Tapi bentuk tubuh Michael Yukinobu juga mengalami perubahan. Jika sebelum tahun 2018, bentuk tubuhnya masih standar biasa saja. Ketika memasuki tahun 2018, terlihat bentuk tubuh MYD jadi lebih berotot, kekar dan berisi.

 

 Baca juga: Gisel Pamer Tubuh Langsing di Instagram, Netizen: Makin Kencang Mantap!

Sedangkan di wajahnya, kumis dan janggut tipis serta model potongan cepak spike yang rapi masih setia menemani.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya