6 Keluhan Psikologis Masyarakat Selama Pandemi Covid-19

Leonardus Selwyn Kangsaputra, Jurnalis
Kamis 15 Oktober 2020 10:07 WIB
Merasa tak bahagia (Foto: Carry On Friends)
Share :

Indria mengatakan, secara umum masalah psikologis yang konsisten banyak ditemukan pada semua kelompok usia. Masalah-masalah ini jika tidak segera mendapat penanganan dapat berlanjut menjadi gangguan lebih serius.

“IPK Indonesia siap membantu pemerintah untuk melakukan pendampingan dan layanan pada masyarakat guna mewujudkan kesehatan jiwa masyarakat Indonesia,” terang Indria, dalam webinar Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2020, Rabu (14/10/2020).

Dalam upaya menanggulangi masalah psikologis tertinggi yang ditemukan pada beragam kelompok usia, IPK Indonesia telah menjalin kolaborasi bersama berbagai pihak. diantaranya dengan Kwartir Nasional Pramuka dengan Program Pelatihan Dukungan Psikologi Awal.

Baca juga: Viral Seorang Pria Gagal Nikah, Calon Istri Malah Kabur dengan Mantannya

“Tujuannya untuk membantu masyarakat agar mampu melakukan deteksi dini, penanganan keluhan maupun gangguan psikologis pada tingkat awal dan memahami kapan dan ke mana harus melakukan rujukan,” tuntasnya.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya