5 Pose Beby Tsabina Explore Labuan Bajo, Bening Banget

Faradilla Rachman, Jurnalis
Jum'at 04 September 2020 02:35 WIB
Beby Tsabina. (Foto: Instagram/@bebytsabina)
Share :

Foto bareng komodo

 

Bintang film Susah Sinyal ini terlihat berani berpose bersama Komodo. Di bawah panasnya terik matahari Labuan Bajo, ia sangat menikmati pose bersama komodo. Dalam unggahannya di Instagram, Beby menulis caption untuk followersnya menggeser slide foto agar bisa melihat keseruan ia dan komodo.

“Tap next to see me & my friend! 🌺 komodo 💕🪐⚡," katanya.

Main di Pink Beach

 

Perpaduan serba biru dan kapal di tengah laut membuat merupakan salah satu list tempat yang wajib dikunjungi Beby di Labuan Bajo.

“My bucket list, pink beach checked✔️feels sureal🥺🏝💘," ungkapnya

Kompak deh

 

Keren, pada potret ini ketiga perempuan dengan baju kompal berwarna pink terlihat seusia ya? Unggahan tersebut juga menimbulkan komentar baik dari para netizen.

“Cantik2 sekali MasyaAllah😍😍," ucap @inta**esri.

"Caca nya cantik bgt😍😍," tambah yang lain.

(Dewi Kurniasari)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya