Dinner Romantis Siti Badriah di Gili Trawangan

Dimas Andhika Fikri, Jurnalis
Jum'at 07 Februari 2020 23:30 WIB
Siti Badriah dan suami liburan ke Gili Trawangan. (Foto: Instagram/sitibadriah)
Share :

Kecupan manjah

Tak ada yang lebih menyenangkan selain menikmati momen senja bersama kekasih hati. Siti Badriah dan Krisjiana juga tak mau melewatkan momen tersebut.

Di foto ini, mereka terlihat mesra saat melakukan swafoto, dengan latar belakang rimbunan pohon kelapa dan langit berwarna jingga. Foto tersebut juga sukses membuat netizen gagal fokus, ketika melihat Krisjiana yang tampil shirtless saat mendapat kecupan mesra dari Siti Badriah

Nongkrong cantik


Foto selanjutnya diambil tepat di teras kamar hotel mereka. Siti Badriah dan Krisjiana terlihat sedang berbincang santai, sambil menikmati suasana alam yang asri dan menenangkan. Di sini, Siti Badriah nampak mengenakan off-shoulder dress beraksen garis-garis. Sementara Krisjiana tampil machomemakai short pants hitam dan two pack putih.

(Dewi Kurniasari)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya