Pesona Yoona SNSD, Wanita Tercantik di Dunia 2019

Pradita Ananda, Jurnalis
Rabu 05 Februari 2020 13:14 WIB
Yoona SNSD (Foto : @yoona_lim/Instagram)
Share :

Lain lagi di foto yang ini, saat berpose di karpet merah gelaran acara Blue Dragon Awards 2019 silam. Yoona SNSD menunjukkan mengapa dirinya dijuluki sebagai ‘Goddess’.

Dia mengenakan gaun malam warna hitam bermodel tanpa lengan dan rambut panjangnya tergerai sempurna. Yoona memang cantik bak seorang Dewi Yunani bukan?

Selanjutnya, Yoona juga pernah memperlihatkan kecantikan yang sempurna melalui tampilan foto dirinya kelihatan sangat glowing dan menawan. Yoona mengenakan gaun strapless putih yang sekilas tampak seperti gaun pengantin.

Tertawa sumringah dan mengenakan gaun putih, membuat Yoona terlihat seperti pengantin perempuan yang sedang bahagia ya. Setuju Yoona SNSD jadi wanita tercantik di dunia 2019?

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya