Sama-Sama Hamil Anak Ke-2, Andien Aisyah dan Marissa Nasution Punya Gaya Beda

Mas Haidar, Jurnalis
Kamis 23 Januari 2020 04:00 WIB
Andien Aisyah. (Foto: Instagram)
Share :

2. Andien Aisyah


Sama seperti Marissa Nasution, penyanyi kelahiran 25 Agustus 1985 ini sedang hamil anak kedua juga. Andien Aisyah sedang berpose di pinggir jalan kota Hong Kong.

Penampilannya sungguh sangat ceria, mengenakan sweater merah, lalu dibalut dengan dress bermotif wajah orang, seperti dalam kartun.

Sedangkan bawahannya, ia mengenakan legging hitam dan sneakers sebagai pemanis. Senyumnya yang lebar ditambah anting yang menggantung di telingany, membuat aura kecantikannya bertambah.

(Dewi Kurniasari)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya