Obsesi Jadi Vampir, Wanita Ini Kecanduan Minum Darah Manusia

Pradita Ananda, Jurnalis
Sabtu 11 Januari 2020 22:15 WIB
Julia Caples, vampir di dunia nyata (Foto: Odditycentral)
Share :

“Minum darah membuatku merasa lebih kuat dan lebih sehat. Aku tahu secara ilmiah tidak banyak nutrisi yang terkandung di dalam darah. Tapi mungkin ada beberapa hal yang belum kita temukan,” imbuhnya.

 

Meskipun kecanduan meminum darah manusia ini memengaruhi hubungan Julia dengan anak-anaknya. Bahkan sang putri, Ariel menganggap sang ibu adalah definisi dari lintah dan parasit.

Begitupun sang putra, Alexi yang sudah curiga bahwa ibunya adalah seorang vampir. Apalagi ditambah dengan potensi resiko masalah kesehatan yang bisa muncul, Julia disebutkan tetap tidak mau berhenti meminum darah manusia. Demikian seperti diwarta Odditycentral.

(Dinno Baskoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya