Ramalan Asmara Pasangan Gemini dan Pisces, Langgeng Gak Ya?

Nur Fadila Wahyuni, Jurnalis
Minggu 22 Desember 2019 18:33 WIB
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
Share :

Kekurangan hubungan Gemini Pisces:

Pisces sangat emosional dan sensitif, faktanya zodiak ini suka menghilang tiba-tiba. Mempercayai satu sama lain adalah kunci dalam hubungan ini. Terkadang kedua zodiak ini kurang terbuka, sehingga dapat menimbulkan rasa ketidakpercayaan antara keduanya.

Untuk membuat hubungan ini bertahan, Pisces dan Gemini harus lebih terbuka ke depannya. Gemini harus lebih memahami dan jangan pernah mengekang Pisces dalam keadaan apapun.

(Utami Evi Riyani)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya