5 Artis Ini Nikahi Pramugari, Ada yang Kepincut di Pesawat

Tiara Putri, Jurnalis
Sabtu 14 Desember 2019 03:01 WIB
Dion Wiyoko dan Fiona Anthony (Foto: fionaanthony/Instagram)
Share :

Jodoh adalah kuasa Tuhan, bisa ditemui di mana saja dan kapan saja serta berasal dari kalangan mana saja. Beberapa orang ada yang menemukan jodohnya di tempat tak terduga, misalnya kepincut pramugari di pesawat terbang.

Sejumlah artis ibu kota ada pula yang menikahi pramugari dan cerita cinta masing-masing berbeda. Penasaran siapa saja artis yang menikahi pramugari? Simak ulasannya berikut ini seperti yang Okezone rangkum dari berbagai sumber, Sabtu (14/12/2019):

1. Pasha 'Ungu'


Setelah bercerai dengan Okie Agustina, Pasha Ungu dikenalkan oleh seorang temannya kepada Adelia Wilhelmina. Saat itu Adel berprofesi menjadi pramugari di maskapai penerbangan milik pemerintah. Kebetulan teman Pasha bekerja di maskapai yang sama.

Pasha dan Adel kemudian menjalin cinta hingga akhirya menikah pada tahun 2011 silam. Setelah menikah, Adel meninggalkan kariernya sebagai pramugari dan fokus pada keluarga.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya