Abel Cantika
Abel Cantika merupakan selebgram dan beauty vlogger yang namanya sudah dikenal oleh banyak orang. Berbagai review tentang makeup yang dapat meracuni para penontonnya sehingga para wanita yang menonton youtube Abel selalu menunggu-nunggu hasil makeup review dari Abel Cantika.
Tak cuma makeupAbel pun seringkali mereview dan meracuni penontonnya tentang skincare wajah. Abel Cantika memiliki 4574 subscribers. Memiliki popularitas sebagai beauty vlogger gak heran jika Abel pernah diundang ke New York Fashion Week untuk Runway to Sideway bersama salah satu produk makeup terkenal di dunia.
(Martin Bagya Kertiyasa)