5 Momen Ruben Onsu Main Bareng 2 Putri Cantik dan Anak Angkatnya

Dewi Kania, Jurnalis
Rabu 28 Agustus 2019 20:04 WIB
Kedekatan keluarga Ruben Onsu dan anak angkatnya (Foto: Instagram)
Share :

Jadi kakak yang baik, menemani adik-adiknya main di playground

Betrand Peto terlihat sayang banget nih sama kedua adik-adiknya. Ditemani Sarwendah, mereka pergi hangout ke playgroun bareng. Thalia Putri Onsu dan Betrand Peto rupanya sangat gembira bisa main bareng. Hangat banget momennya!

Seru-seruan joget bareng


Sarwendah dan anak-anaknya rupanya lagi demam tantangan #LikeeAkuKamuKita nih. Mereka menunjukkan potret kedekatannya, sekaligus mengungkapkan rasa sayang sebagai keluarga satu sama lain. Bukan hanya mereka, artis lainnya seperti Jessica Iskandar, Zaskia Gotik, hingga Ayu Ting Ting juga pernah unggah video tantangan ini di media sosial.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya