Bangganya Netizen Indonesia Merah Putih Selimuti Burj Khalifa

Dimas Andhika Fikri, Jurnalis
Senin 19 Agustus 2019 15:53 WIB
Burj Khalifa diselimuti Merah Putih (Foto : @kbriabudhabi/Instagram)
Share :

“Bangga akhirnya bendera kebanggaan kita bisa menyelimuti Burj Khalifa gedung tertinggi di dunia. Merdeka!,” tulis akun @arthurbanne.

“Bangga sekali! Terimakasih untuk semua yang sudah mengupayakan agar hal ini terjadi. Dirgahayu Indonesia!,” tulis akun @yohanasinambelaa.

“Orang luar ikut bangga dengan berbagai macam cara mengucapkan Dirgahayu RI ke-74. Di Indonesia sendiri, ehhhh malah masyarakatnya ada yang kebablasan suka mengibarkan bendera negara lain. Kan Aneh,” sindir akun @budi_w.jaya.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya