Tidur di Dada Suami, Siti Badriah Tampil Seksi dengan Summer Style

Dewi Kania, Jurnalis
Kamis 15 Agustus 2019 03:31 WIB
Siti Badriah. (Foto: Instagram)
Share :

Masih bernuansa summer style, Siti Badriah foto dengan burung kakak tua yang colourful. Outfit-nya lebih ceria, karena dirinya mengenakan long coat warna-warni dengan sentuhan warna oranye dan biru.

Dipadukan dengan tulle skirt merah, biar makin cetar. Soal makeup, Siti Badriah memilih sentuhan flawless nude tapi tetap tegas wajahnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya